Kamis, 27 November 2014

Cara membuat minuman coklat

      Pada akhir-akhir ini, Indonesia sedang mengalami musim hujan yang lumayan membuat tubuh kita kedinginan. Dari situ kita pasti ingin mencari yang anget-anget bukan? Saya punya solusi yang dapat membuat tubuh kita menjadi hangat. Yaitu minum yang anget-angetlah.



       Contohnya adalah minuman Coklat Hangat. Untuk membuat minuman coklat hangat sendiri, saya punya resebnya coy. Dibawah ini adalah cara membuat minuman coklat hangat sendiri, yaitu:

1.  Siapkan bahan-bahanya dulu coy. Karena kalo gak ada bahan gak ada
     coklat hangat coy!!
     Bahan-bahan utama :
  • 150 gram dark cooking chocolate, cincanglah agar meleleh secara   sempurna pada saat dipanaskan.
  • 500 mili liter susu murni segar.
  • 4 sendok makan gula palem.
  • 6 sendok makan gula putih.
  • 2 sendok makan rhum (bahan tambahan).  

     Bahan pelengkap:
  • Krim segar (whipped cream).
2. Setelah bahan-bahan telah cukup, langsung hajar aja.  Campurkan coklat, 
    susu dan gula, kemudian rebus sampai coklat larut.

3. Kemudian angkat dan saring, lalu tuang pada cangkir.

4. Jika anda suka bisa ditambahkan rhum.

5. Tambahlan krim segar. Untuk menghias coklat hangatnya.

6. Nikmati saat masih panas atau ketika hangat.


      Itu saja yang bisa saya utarakan coy, untuk pembuatan minuman coklat hangatnya selamat mencoba  :-)
Terima kasih telah mengunjungi blog saya.





    

1 komentar:

Unknown mengatakan...

Segera daftarkan diri anda dan bermainlah di Agen Poker, Domino, Ceme dan capsa Susun Nomor Satu di Indonesia AGENPOKER(COM)
Jadilah jutawan hanya dengan modal 10.000 rupiah sekarang juga !

Posting Komentar